Empati
Foto: Santunan Rp5,6 Miliar kepada Pekerja yang Meninggal saat Rapat

Direktur Utama (Dirut) BPJAMSOSTEK, Anggoro Eko Cahyo, memberikan langsung santunan senilai Rp 5,6 miliar kepada ahli waris dari pekerja bernama Yudistira Ary Wibawa (46) yang meninggal saat bekerja di Kantor Pelayanan cabang Salemba, Jakarta, Jumat (4/11/2022). Adapun santunan yang diserahkan tersebut terdiri dari Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Pensiun (JP) berkala, serta beasiswa pendidikan untuk dua orang anak hingga ke jenjang perguruan tinggi.



Berita Terkait:
- Foto: BPJamsostek Gelar Drama Musical Semua Bisa Sejahtera
- Kelola Duit Rp607 Triliun, Presiden Jokowi Minta BPJamsostek…
- Era Suku Bunga Tinggi, BTN Gandeng BPJamsostek Gulirkan KPR…
- Foto: BPJAMSOSTEK Buka Liga Jasa Keuangan 2022
- Foto: BP Jamsostek Tanggung Pengobatan Korban Lakalantas…
- Foto: BPJamsostek Serahkan Santunan untuk Pegawai Non ASN di…