News

Foto: Pengungkapan Pinjol Ilegal, 11 Tersangka Ditangkap

Petugas menunjukkan tersangka kasus pinjaman online ilegal di Polda Metro Jaya, Jakarta, Jumat (27/5/22). Sebanyak 11 pelaku dengan peran yang berbeda-beda berhasil diamankan polisi di kawasan Jakarta Barat.

A2 - inilah.com
Kasus ini terungkap berawal dari penangkapan sembilan orang tersangka yang berperan sebagai desk collector.
A1 - inilah.com
Modus operandi para tersangka yakni melakukan penagihan dengan mengancam para nasabah-nasabah pinjaman online ilegal.
A3 - inilah.com
Tersangka juga mengancam akan menyebarkan data milik nasabah kepada seluruh kontak yang ada di HP korban. Sejumlah barang bukti diamankan seperti laptop, kartu atm dan hp.

 

Baca Juga:  Mobil Polisi Dibakar di Pondok Ranggon, Ini Penyebabnya
Back to top button