Hangout
FOTO: Proses Distribusi 16.203 Paket MBG dari Dapur Kebayunan Depok

Dapur Kebayunan di Kota Depok menjadi tulang punggung distribusi makanan bergizi bagi ribuan siswa dan ibu hamil di Kecamatan Tapos dan Harjamukti. Dengan sistem terintegrasi hulu-hilir, dapur ini memproduksi hingga 16.203 porsi Makanan Bergizi Gratis (MBG) setiap harinya, menjadikannya contoh nyata dalam mendukung ketahanan pangan lokal sekaligus pemberdayaan masyarakat sekitar.


Para karyawan Dapur Kebayunan tengah mengaduk bahan makanan dalam proses memasak dengan pengawasan ketat dari tim ahli. Proses ini menjadi bagian dari langkah menjaga kualitas dan gizi makanan yang akan didistribusikan. (Foto: BGN)


