News
Foto: Pemprov DKI Anggarkan Rp700 M untuk Lanjutkan Normalisasi Ciliwung

Kamis, 10 Nov 2022 – 02:16 WIB
Dua anak bermain di bantaran sungai Ciliwung di Kawasan Manggarai, Jakarta. (Foto: Inilah.com/Agus Priatna)
Dua anak bermain di bantaran sungai Ciliwung dikawasan Manggarai, Jakarta, Rabu (9/11/2022). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengusulkan anggaran sekitar Rp 700 miliar dalam Rancangan APBD 2023 untuk normalisasi Sungai Ciliwung. Anggaran ini akan dialokasikan untuk pembebasan lahan dalam program pengendalian banjir.




Agus Priatna